Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

Ayo shalat

🌿Fitrah Seksualitas💖 Kelas Bunda Sayang🌿 💖 yo shalat💖 Saatnya Shalat ashar tiba dan putri ku yang gbulan Oktober ini akan berulang tahun yang ke 11 kembali malas melaksanakan Shalat sehingga aku harus mengajaknya berulang kali. Karena sehabis shalat biasanya ke dua putri ku langsung ke tempat mengaji sehingga aku  harus bersabar untuk mengingatkan kembali tentang konsekuensi yang harus dipikul oleh ketika seseorang balig. Sepulang dari tempat mengaji kami berbincang sore sambil menunggu magrib tiba. Tadi papa sempat mengantar ke dua putri ku mengaji. Setibanya di rumah, aku menceritakan jika putri ku tadi sulit untuk diajak mengerjakan shalat ashar, sehingga perbincangan sore ini akan mengarah ke topik ini. Kali ini ternyata papa berbicara sangat singkat dan sangat tegas "kita tidak boleh tinggalkan shalat, sudah tau kan" Ke dua putri ku diam. Tidak lama kemudian terdrngar suara adzan, "ayo shalat" ajak papa. Kami semua beranjak untuk siap siap melaksa

Asal Tahu gayanya

🌿Fitrah Seksualitas💖 Kelas Bunda Sayang🌿 😎Asal Tahu gayanya😎 Sepulang sekolah ke 2 putri ku mengunjungi sepupu mereka, bayi laki-laki lucu yang baru berusia 7 bulan, Ibnu Ahsan Maulana namanya. Sejak Aunty Athe, mamanya Ahsan hamil putri kami sering berkunjung atau menginap dirumah aunty Athe, selain untuk menemani kakaknya Ahsan bermain juga agar mereka dapat melihat aktivitas aunty mereka selama hamil sampai punya bayi. Mereka suka menemani Ahsan mandi dan bermain. Hari ini kami kebagian menemani Ahsan dan akan menjadi saat yang berharga bagi putri ku yang berusia 10 tahun. Dia sedang tertarik mengurus Ahsan. Sebelum pergi, Ahsan di beri ASI lalu bermain bersama kami. Putri ku senang mengajak Ahsan berbicara walau Ahsa hanya menanggapi dengan tertawa, melotot atau sekedar senyum. Aku perhatikan Ahsan mulai bosan dan menguap. Putri ku masih terus mengajak Ahsan bermain, tiba-tiba menangis. "Ma.. Ahsan haus" anak ku berkata. "Bukan haus tapi ngantuk"

Pergi sendiri

🌿Fitrah Seksualitas💖 Kelas Bunda Sayang🌿 ⛔Pergi sendiri⛔ Shafaa, putri ku yang baru berusia 7 tahun Agustus kemarin protes karena ia tidak mendapat ijin untuk pergi ke warung dekat rumah seorang diri. Shafaa protes karena ia sudah 7 tahun dan bisa berbelanja sendiri, tidak perlu ditemani seperti biasanya. Shafaa juga berkata kalau aku, mamanya curang karena hanya memperbolehkan abangnya yang pergi ke warung padahal ia juga bisa melakukannya. Beberapa saat aku melihat Shafaa mulai riang bermain rubiks, aku mendekatinya berusaha berbicara dari hati ke hati. "Shafaa sudah besar ya, sudah berani" aku membuka pembicaraan. Shafaa masih diam, entah serius bermain atau masih marah. "Mama juga berani jalan sendiri ke ACC (mall di kota Ambon)" aku melanjutkan pembicaraan. "Lalu kenapa mama tidak pernah jalan sendiri?" tanya Shafaa "Papa tidak kasih ijin" jawab ku. "Papa kan tidak tahu, mama pergi saja" "Mama ga mau, papa tidak

Video Pendek Komar dan Paman Bakhsi

🌿Fitrah Seksualitas💖 Kelas Bunda Sayang🌿 📹 Video Pendek Komar dan Paman Bakhsi 📹 Pembelajaran tentang fitrah seksualitas salah satunya dengan pendidikan seksual agar anak dapat menjaga dirinya sendiri. Aku mengunakan sebuah film pendek  yang menjadi bahan diskusi kelompok pada kelas Bunda Sayang dengan judul "Membangkitkan Fitrah Seksualitas untuk Mencegah Kekerasan Seksual pada Anak". Film pendek yang menceritakan kisah Komar, gadis kecil berusia 9 tahun dan Paman Bakhsi, teman sekolah ayah Komar yang menjadi tetangga baru Komar, setidaknya dapat memberi gambaran kepada putri ku bahwa orang terdekat yang kelihatannyay baik pun dapat melakukan tindak kejahatan. Ke dua putriku nonton video ini berulang-ulang. Adegan Paman Bakhsi mengajak Komal ke kamar tidur dan memangkunya kurang dipahami oleh putri ku karena film kemudian habis. Dari hasil bincang-bincang kami? Menurut putri ku kegiatan memangku seorang anak kecil adalah hal yang wajar. Fikiran putriku belum s